Kaum Beruang Tengah Berusaha Cetak Rekor Baru IHSG

Foto : istimewa

Pasardana.id - Pergerakan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada hari ini diperkirakan berada pada rentang 5381 hingga 5488. Kaum beruang tengah menanti sentimen positif untuk mencetak rekor IHSG baru.

Menurut analis PT Asjaya Indosurya Securities, William Surya Wijaya, bahwa IHSG pada akhir pekan perdagangan masih menunjukkan potensi penguatan yang belum terhenti dan rentang konsolidasi yang wajar dengan tekanan yang cukup minim.

ââÅ¡¬ÃƒÆ’…Ini menunjukkan bahwa kondisi pergerakan IHSG sedang menanti momentum untuk dapat mencetak rekor tertinggi baru,ââÅ¡¬ ujar dia kepada Pasardana.id, di Jakarta, Jumat (28/10/2016).

Sedangkan posisi support di level 5381 terdekat yang pelu diuji kekuatannya dengan target resistance terdekat pada level 5488.

ââÅ¡¬Hari ini IHSG berpotensi menguat,ââÅ¡¬ ujar dia.

Adapun saham-saham yang layak di koleksi hari ini, antara lain; BBNI, PGAS, KLBF, LSIP, AALI, UNVR, JSMR, TLKM dan HMSP.